Archive for the ‘Keajaiban Binatang’ Category

Ikan Duyung Pernah Hidup di Dunia!

Tidak Hanya Sekedar Mitos!

Tahun 1493, Christopher Columbus berlayar mendekati Haiti kepulauan Hawai, beserta para awak kapalnya melihat tiga mahluk aneh, yang muncul di permukaan laut luas dekat sebuah gugusan karang.

Mereka keheranan, tatkala melihat wajah dan bentuk fisik mahluk tersebut. separuh badan seperti manusia. Berlainan sekali dengan mahluk yang telah mereka kenal, di muka bumi ini. Ketika mereka mencari jawaban dari rasa keheranan itu, ketiga makhluk tersebut keburu menghilang ke dalam lautan luas, meninggalkan para awak kapal yang bengong kebingungan.

pengalaman aneh itu…(baca selengkapnya)

Semut Tahu Sinyal Kematian!

Binatang Selain Burung Gagak, Yang Mengetahui Sinyal Kematian.

Ketika seekor semut mati, teman-teman yang satu sarang dengannya bisa segera mengetahuinya. Oleh karena itu, resiko penyerangan terhadap koloni semut bisa sedikit dikurangi. Namun bagaimana semut bisa tahu bahwa temannya akan mati?

Adalah suatu teori ilmiah yang menjelaskan hal ini. Semut mati melepaskan zat kimia yang dihasilkan oleh dekomposisi seperti asam lemak yang memberitahukan tanda kematian pada koloni semut lainnya.
Namun teori ini kemudian terbantahkan oleh hasil riset terbaru, Dong Hwan Choe.

semut tahu temannya akan mati…(selengkapnya)

Keajaiban Ular Purba Yang Masih Hidup di Madagaskar

Ternyata Binatang Purba masih ada yang hidup. Yaitu berupa Ular Buta!

Ular buta (ular purba) telah ditemukan sebagai salah satu dari beberapa spesies yang hidup sekarang di Madagaskar yang telah ada sejak pulau ini terlepas dari India sekitar 100 juta tahun lalu, menurut sebuah studi yang dipimpin oleh Blair Hedges dari Penn State University di amerika serikat dan Nicolas Vidal, dari Muséum National d’Histoire Naturelle di Paris. (Credit: Frank Glaw) ScienceDaily (31 maret 2010) — “Ular buta tidaklah cantik, ia jarang ditemukan,dan sering dikira cacing tanah,” kata Blair Hedges, professor biologi dari Penn State University.

bagaimana ular purba mampu bertahan hidup…(selengkapnya)

Keajaiban Binatang Terpintar Didunia

10 Binatang Terpintar Didunia Yang Diciptakan oleh Allah SWT

Dan pada penciptakan kamu dan pada binatang-binatang yang bertebaran (di muka bumi) terdapat tanda-tanda (kekuasaan Allah) untuk kaum yang meyakini,
Qur’an Surah Al Jaatsiyah (45) ayat 4

Bumi yang sangat luas ini masih menyimpan banyak sekali misteri. Dari hamparan daratan luas dan lautan yang seolah tak terhingga ciptaan Allah, ternyata belum dapat dijelajahi seluruhnya oleh manusia sebagai makhluk paling cerdas di jagat raya ini. Tak heran manusia ditunjuk sebagai khalifah dunia oleh Allah untuk dapat memimpin makhluk-makhluk lainnya. Untuk menjadi pemimpin yang cerdas, tentunya diciptakan pula makhluk-makhluk pintar lainnya sebagai penunjuk kebesaran Allah, agar manusia tidak berbuat semena-mena di dunia dan tetap selalu menghamba pada penciptanya.

Berikut ini 10 (sepuluh) binatang terpintar di dunia yang kita dapat ketahui saat ini :

10. Portia Labiata (Laba-Laba Pelompat)

peringkat 10,9,8, dan seterusnya…